Bagian 9 : Cara Membuat Halaman Konfirmasi Pembayaran Pada Web Penjualan Dreamweaver CS6.

ProjekWebKu : Setelah sebelumnya dibahas mengenai Cara Membuat Halaman Metode Pembayaran. kita akan lanjutkan dengan membuat halaman konfirmasi pembayaran pada web penjualan toko online kita.

Halaman konfirmasi ini akan kita letakkan dihalaman utama agar bisa dengan mudah diakses oleh pelanggan.

Jika sudah siap, kita langsung saja ke TKP.

1). Download dulu file tempalate_konfirmasi DISINI, kemudian buka di editor Dreamweaver.
 2). Klik kanan dan simpan sebagai file konfirmasi.php dan tempatkan di folder Projek_Web.
 3). Isi dengan code  BERIKUT dan tempatkan di bagian yang ditandai.
 4). Sebagai tambahan, kita akan membuat halaman lain untuk proses konfirmasi selanjutnya. Ambil file template_bayar.php DISINI , Kemudian buka di editor Dreamweaver.
 5). Klik kanan dan simpan di folder Projek_Web sebagai file bayar.php.
 6). Masukkan code  BERIKUT  dan tempatkan dibagian yang ditandai.
 7). Dan ini tampilan setelah diisi dengan code  tadi.
 8). Lihat gambar diatas, setelah tombol "Selanjutnya >>" di klik maka akan muncul halaman berikutnya. Nah untuk itu kita  buat lagi file tambahan. Download tempalate_konfirmasi2.php DISINI. Dan jalankan di editor DW nya. 
 9).  Klik kanan dan simpan sebagai file konfirmasi2.php.
 10). Untuk membuatnya "hidup". masukkan code BERIKUT. dan tempatkan pada bagian "[ paste code nya disini ]". Maka akan menjadi seperti gambar dibawah ini.
11). Setelah tombol "KONFIRMASI" di klik, maka proses selesai dan data konfirmasi akan tersimpan di database Admin.

Masih bingung? Nih ada tutorial video nya.
Halaman konfirmasi adalah salah satu dari tahapan proses bertransaki online yang mengharuskan seorang pembeli memberikan informasi mengenai pembayaran terhadap produk yang telah dipesan sebelumnya. Halaman konfirmasi ini bertujuan untuk mempermudah dalam validasi data admin terhadap transaksi pemesanan. 
Sekian dulu ya..  ! Saya mau makan.   karena kalo laper, otomatis gak bisa mikir, ,  Wkwkwkw. .

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

3 komentar

komentar
23 November 2017 pukul 02.41 delete

om kok setiap mau beli stock tidak mencukupi terus, padahal udah di update dari admin

Reply
avatar
Fifi
4 April 2019 pukul 04.20 delete

Templatenya nggak bisa di download gimana??

Reply
avatar
8 Agustus 2019 pukul 02.19 delete

Ada full source nya ga gan.... 1 bandle?

Reply
avatar